BMW Menyelam dari Tol, Mobil Masuk dari Celah Pembatas!

BMW Menyelam dari Tol, Mobil Masuk dari Celah Pembatas!
BMW Menyelam dari Tol, Mobil Masuk dari Celah Pembatas!

bmw terjun dari ujung tol Krian-Gresik yang belum tersambung. Detik-detik sedan itu ‘terbang’ dari ujung tol terekam dalam video cctv milik Dinas Perhubungan Gresik.

Videonya menyebar di media sosial. BMW bernopol P 805 INI itu terjun dari ujung tol Krian-Gresik (Sebelumnya dikenal Tol Krian-Legundi-Bunder-Manyar/KLBM) yang belum tersambung hingga ke jalan raya dekat perempatan exit Tol Kebomas.

Seperti diketahui, peristiwa ini terjadi pada Sabtu (5/4/2025). Polisi bilang sopir mobil mewah itu lewat jalur dengan panduan Google Maps.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *